Ada 5B prinsip dalam berkomunitas nih menurut Ibu Septi Peni, izin saya repost di sini…
Belajar
Berkembang
Berkarya
Berbagi
Berdampak
Jika dalam komunitas kita tidak menemukan 5 hal itu berarti komunitas itu bukan “pot” kita
Ada 5B prinsip dalam berkomunitas nih menurut Ibu Septi Peni, izin saya repost di sini…
Belajar
Berkembang
Berkarya
Berbagi
Berdampak
Jika dalam komunitas kita tidak menemukan 5 hal itu berarti komunitas itu bukan “pot” kita
Ciri komunitas suportif: bikin kita semangat berinteraksi di dalamnya
Aku catet nih buuuu
Bu kalau teman-teman IPM ingin bergabung di IPI sendiri gimana kah bu ?
Boleh spill dong caranyaaa
Kami di Ibu Pembelajar Indonesia, selalu mencoba agar tidak hanya pengurus tapi member juga bisa memiliki pengalaman di balik layar dalam menyelenggarakan event.
Kami terbuka bagi siapa saja yang ingin mencoba menjadi Webinar Officer, agar kelak member pun bisa memiliki pengalaman yang bisa diaplikasikan dalam kehidupan sehari-harinya.
Dan juga event event yang kami selenggarakan, senantiasa berdasarkan hasil survey terhadap kebutuhan member…
Jadi tidak terbatas pada ilmu parenting, kami pun menyelenggarakan event lainnya seperti ilmu publik speaking, tips agar jualan online laris, mengenai kesehatan wanita, bisnis skincare, dan lain lain… pokoknya diharapkan ibu ibu yang join di dalamnya memiliki keterkaitan dengan kebutuhannya saat ini
Caranya sangat mudah Bu Rani… Kami memiliki beberapa platform ya, untuk Instagram, berikut link aku komunitas IPI :
https://instagram.com/ibupembelajarindonesia?igshid=YmMyMTA2M2Y=
Selain itu kami juga memiliki website yang di dalamnya terdapat banyak sekali info acara terdekat, cara join dan juga artikel2 menarik… boleh mampir ke :
https://ibupembelajar.id
Dan untuk lebih lengkapnya ada di linktree berikut :
Jangan lupa difollow yaa
Thank you Bu @YOAN7 aku udah jelajahi websitenya IPI juga loh, buat kepoin fotonya bu Yoan
Oya Bu Rani sekaligus izin mau info juga, bahwa dalam rangka memperingati hari anak, IPI bekerjasama dengan Gramedia Digital mengadakan 5 kegiatan virtual untuk anak dan orang tua… semoga teman teman dari IPM juga bisa mengikuti kegiatan tersebut ya… Untuk info lengkapnya bisa mampir ke link berikut ya :
bit.ly/KPF22
mohon maaf tadi kurang lengkap… Silahkan dikunjungi ya teman teman IPM, mumpung sedang masa Pre Sale
Hihihi boleh nanti kita saling follow akun personal juga Bu Rani… supaya lebih akrab ya siapa tahu bisa berkolaborasi lagi ke depannya
Mbak @ranintia,
Mohon maaf ini akun mbak @YOAN7nya tidak bisa reply lagi…
Buu @YOAN7 dan para ibu di sini, aku ijin sambil menyimpulkan obrolan malam hari ini yaaa
Bahwasanya sangatlah wajar bagi ibu untuk merasa kehabisan energi. Jika itu terjadi, hal pertama yg harus dilakukan adalah mengakui bahwa diri ibu sedang kehabisan energi.
Proses isi ulang energi dilanjutkan dgn melakukan hal yg disukai ibu. Bisa berupa nonton drakor, zoom meeting, travelling, dan sebagainya.
Supaya bisa ketemu komunitas yg sefrekuensi, ibu bisa menerapkan prinsip 5B (Belajar, Berkembang, Berkarya, Berbagi, Berdampak). Dari sini, harapannya para ibu bisa menemukan channel utk isi ulang energi ibu.
Titipan pesan dari mbak @YOAN7
Sepertinya saya harus segera pamit nih Bu Rany karena waktunya untuk kegiatan yang lain, terima kasih banyak sekali lagi ya sudah diundang dan diizinkan sharing di sini… semoga IPM dan IPI bisa berkolaborasi dan bersinergi untuk kegiatan-kegiatan lainnya…
Salam untuk semua teman teman di IPM dari kami Komunitas Ibu Pembelajar Indonesia
Noted buuuu
Aku haturkan terima kasih banyak utk geng IPI yg udah ramein diskusi malam hari ini. So fun bisa ketemu sesama ibu, jd berasa nggak sendirian buuu
Kita sebenarnya nggak pernah sendiri kok Bu, asal kita mau membuka diri dan bergandengan tangan dengan Ibu lainnya…
Salam sayang dan peluk virtual dari kami Ibu Ibu IPI untuk Moms IPM…
Semoga bisa terus silaturahmi dan kolaborasi…
Thank you so much para ibu yg sudah bergabung
Buat buibu yg masih pingin ngobrol, jangan sediiiih
Besok Jumat kita masih ada event bareng lhoooo
Webinar Ibu Untuk Ibu
Ibu Punya Mimpi x Ibu Pembelajar Indonesia
Jumat, 15 Juli 2022
Mulai pukul 19.00
Silakan klik di sini untuk registrasi gratis:
Pendaftaran Webinar IPMxIPI
Sampai jumpa besok Jumat buuuu
Siap… terimakasih sharing ya kakak:hugs: